Semangat Gotong Royong Anggota Satgas Dan Warga Kerjakan Sasaran TMMD Reguler Ke 116 Kodim 1012/Buntok

admin - Penulis Berita

Rabu, 17 Mei 2023 - 11:37 WIB

LINGKAR SULAWESI NEWS.ID

Barito Selatan – Kerja sama yang baik, ditunjukkan oleh Anggota Satgas TMMD Ke-116 Kodim 1012/Buntok dan Warga masyarakat, Mereka tidak mengenal lelah bahu-membahu dalam pembuatan jembatan, di Desa Danau Ganting Kecamatan Dusun Selatan Kabupaten Barito Selatan.

Tanpa mengenal lelah, para Anggota Satgas TMMD Ke-116 Kodim 1012/Buntok saling bergotong royong, ibarat pribahasa berat sama dipikul ringan sama dijinjing, Pembangunan jembatan dan jalan nantinya untuk memperlancar akses transportasi warga Desa Danau Ganting, Rabu (17/05/2023).

Pasiter Kodim 1012/Buntok Kapten Inf Grati Purnomo mengatakan, “Hal ini menunjukan bahwa dengan adanya TMMD, masyarakat sekitar sangat bahagia dan senang.

Hal ini tentu karena program TMMD membangkitkan kembali semangat gotong – royong masyarakat”, Katanya.

Sejak dimulainya Pembangunan TMMD Reguler Ke-116 Kodim 1012/Buntok hingga sekarang, masyarakat Desa Danau Ganting dengan semangatnya membantu membuat jembatan.

Diharapkan nantinya, masyarakat Desa Danau Ganting dan Desa lainnya bisa segera merasakan hasil serta manfaat dengan terbangunnya pembangunan jembatan ini.

“Sehingga aktivitas masyarakat menjadi lancar yang berdampak terhadap pertumbuhan ekonomi di wilayah tersebut”, Pungkasnya.

 

Sumber:Pendim 1012/Buntok

Berita Terkait

Wakil Wali Kota Makassar Hadiri Farewell Dinner PSBM Harap Kekompakan Terus Terjalin 
Aktif Bangun Kekayaan Intelektual, Makassar Raih Penghargaan dari Kemenkumham RI
Penutupan Indonesia City Expo (ICE) Apeksi 2023, Anjungan Losari dipadati pengunjung
Bupati Wajo Sampaikan Duka Terkait Kebakaran di Sabbangparu
Usai Salat Tarwih Camat Panakkukang & Jajaran Direksi PD Parkir Makassar Raya Gelar Rapat Koordinasi
Takalar gelar Rakor Tim Percepatan Penurunan Stunting 
Jabatan Kadispsiad Kolonel Inf Heny Setyono Ingin Kembangkan Pemeriksaan Psikologi Berbasis IT.
Camat Ujung Pandang Bersama Kapolrestabes Makassar Turut Resmikan Rumah Singgah Balla Barakka
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 16 Desember 2023 - 14:43 WIB

Satgas Pamtas Yonarmed 10/ Bradjamusti Bantu Warga Perbatasan Perbaiki Jembatan

Rabu, 5 Juli 2023 - 16:48 WIB

Beri Pelayanan Kesehatan Gratis Satgas Yonif RK 115/ML Semakin Dekat Dengan Masyarakat

Selasa, 28 Februari 2023 - 20:59 WIB

Pangdam Resmikan Kantor Baru Kudam I/BB

Sabtu, 25 Maret 2023 - 22:58 WIB

Pesan Singkat Dari Lurah Maccini sombala Dalam Safari Ramadhan

Rabu, 19 April 2023 - 15:17 WIB

Pemerintah Kota Makassar Siap Amankan Perayaan Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah

Rabu, 12 Juli 2023 - 20:49 WIB

Menuju Kirab Pemilu KPU Kota Makassar Audiensi Bersama Polres Pelabuhan Makassar

Selasa, 18 Juli 2023 - 23:32 WIB

Sekcam Ujung Pandang Didampingi Lurah Hadiri Rapat Penyelenggaraan Kirab Pemilu 2024

Senin, 3 April 2023 - 11:49 WIB

Berbagi Berkah Di Bulan Ramadhan Pangdam XII/Tpr Bagikan Takjil 

Berita Terbaru