Pengajian Bersama Menyambut Bulan Suci Ramadhan Camat Tamalate di Dampingi Lurah Maccini sombala

admin - Penulis Berita

Senin, 20 Maret 2023 - 20:51 WIB

LINGKAR SULAWESI NEWS.ID

Makassar -Camat Tamalate H.Emil Yudianto TN yang di dampingi oleh Lurah Maccini Sombala menghadiri
kegiatan Pengajian Pemerintah

Kecamatan tamalate bersama Tripilar dan Stakeholder terkait, diantaranya Hadir Kepala KUA, Ketua DMI Tamapate, Ketua LDII, Pengurus Mesjid kelurahan Maccini Sombala Dan Segenap Ketua RW, Ketua RT se Kelurahan Maccini Sombala bertempat di Masjid Nurul Haqqi.

Dalam Sambutan Camat Tamalate H. Emil Yudianto menyampaikan program prioritas Pemerintah Kota Makassar diantaranya Jagai anak’ta, sebagaimana juga ditekankan kolaborasi dan sinkronisasi bersama dalam

mewujudkan program pemerintah pada umumnya,dengan penerapan 8 program LDII diharapkan mampu bersinergi dengan program pemerintah diantaranya Lorong Wisata dan pencanangan Mesjid ramah anak.

Dalam kesempatan yang sama juga turut hadir Lurah Maccini Sombala “Saddam Musma”, pada sambutan nya disampaikan apresiasi yang setinggi tingginya atas keterlibatan seluruh stakeholder dalam tekad bersama menyambut Ramadhan penuh Hikmah dan Aman untuk kita semua,

Serta dalam kesempatan yang sama juga diharapkan kepada seluruh Pemerintah RT, RW Kelurahan Maccini Sombala kecamatan Tamalate lebih mengedepankan prinsip harmonisasi Habluminallah wahabluminannas serta berlandaskan asas Sipakatau, Sipakalebbi dan Sipakainge “Tutup-Nya”.

Berita Terkait

Efektivitas Penyelenggaraan Perizinan Dan Non Perizinan Wakil Walikota Instruksikan Segera Bentuk Tim Teknis Terpadu
Mall Trans Studio Makassar Terbakar Walikota Makassar Semua Biyaya Akan di Tanggung pemerintah kota
Menerima kunjungan kerja DPRD Kota Palopo, Camat Makassar paparkan program Longwis
Masyarakat Papua Rela Jalan Kaki Ke Pos Satgas Yonif 132/Bima Sakti Hanya Untuk Cukur Rambut
Makassar Menuju Zero Kumuh 2023 Danny Lanjutkan Kerjasama RISE Dengan Monash University
Harmoni Doa Bersama  AAL Menyemai Makna di Ujung Tahun 2023
Danrem 031/WB Apresiasi Langsung Prajurit Bima Sakti Di Bumi Papua
Kasad Hadiri Pemberangkatan Satgas BGC Konga XXXIX-E dan Kizi Konga XX-T Monusco

Berita Terkait

Sabtu, 29 April 2023 - 20:27 WIB

Walikota Danny Pomanto Undang Kembali Tamu Otonomi Daerah Hadiri Festival F8 Gairahkan Ekonomi Makassar

Senin, 20 Februari 2023 - 16:39 WIB

Musibah Kebakaran Menghanguskan 1 Unit Rumah Di Jl. Andi Pangerang Kelurahan Massumpu Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone

Kamis, 11 Mei 2023 - 21:52 WIB

Sempat Dihadang Massa Deninteldam I/BB Berhasil Ringkus Bandar Narkoba Tanah Jawa

Selasa, 14 Februari 2023 - 12:31 WIB

Akibat Cuaca Ekstrim Melanda Kota Makassar,Camat Mamajang Himbau Warga dan Jajarannya Untuk Terus Siaga

Kamis, 15 Juni 2023 - 18:21 WIB

Camat Mariso Memediasi Perselisihan Antara Pasar Sambung Jawa dan Pemilik Ruko

Senin, 31 Juli 2023 - 11:43 WIB

Solidaritas Satgas Yonif 721/Mks Bersama Masyarakat Gelar Bakar Batu Dalam Rangka Pembangunan Gereja Baptis

Rabu, 16 Agustus 2023 - 13:00 WIB

Semarak Kemerdekaan yang ke 78 RI ini yang di lakukan Plt Kelurahan Bongaya

Rabu, 3 Januari 2024 - 20:46 WIB

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Selama Kunjungan Kerja di Jawa Tengah

Berita Terbaru