Lurah Pa’Baeng-Baeng Yudi Handoyo Bersama warga Melakukan Kerja Bakti di hari Minggu

admin - Penulis Berita

Minggu, 12 Maret 2023 - 15:05 WIB

LINGKAR SULAWESI NEWS.ID

Makassar -kebersihan lingkungan sangat mempengaruhi kesehatan,Maka dari itu kesadaran masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan harus benar-benar diperhatikan.

Sebagaimana yang dilakukan Lurah Pa’Baeng-Baeng Yudi Handoyo gencar mengajak warganya melakukan kerja bakti membersihkan lingkungan,

Di wilayah jalan Andi Tonro 4, Rw 08 RT 04 dan RW 05 kelurahan Pa’Baeng-Baeng Kecamatan Tamalate Kota Makassar Minggu 12/03/2023

 

“Kerja bakti ini dilaksanakan di Hari Minggu Bertujuan untuk Mempererat silaturahmi Hubungan Emosional Antar Pemerintah kelurahan dengan warga setempat,serta Menindak lanjuti program walikota Makassar yaitu Makassar bersih Makassar 2x+baik

Kegiatan kerja bakti ini juga Melibatkan para ketua RW/RT dan ibu-ibu Posyandu serta warga yang Berada di wilayah jalan Andi Tonro.

Berita Terkait

Dorong Penyediaan Air Minum Aman Pemerintah Kota Makassar Kolaborasi Dengan USAID
Penyuluhan Pembuatan Tempe Kepada Mamak-Mamak di Perbatasan, Satgas Yonarmed 10/ Bradjamusti Pos Mentari Tingkatkan Ekonomi Warga Desa
Satgas Pamtas Yonif 645/Gardatama Yudha Berikan Penyuluhan Tentang Pelintas Batas Negara Kepada Warga Perbatasan
Syahrul Amir Ungkap Penyandang Disabilitas
Danpos Haumeniana Satgas Yonkav 6/Naga Karimata Hadir Dalam Cerdaskan Generasi Bangsa
Kirab Pemilu 2024, Danny Pomanto Komitmen Kawal Pesta Demokrasi
Camat Mamajang M. Ari Fadli, S.STP membuka kegiatan Pra Musrenbang Tingkat Kecamatan Mamajang
Himbauan Kapolsek di Jum’at Safari

Berita Terkait

Sabtu, 29 April 2023 - 11:46 WIB

Camat Mamajang Menerima Kunjungan Tamu Peserta Hari Otonomi Daerah Di Lorong Wisata Houston Cendana Kelurahan Sambung Jawa

Selasa, 10 Januari 2023 - 14:22 WIB

Pemkab Aceh Timur Gelar Acara Lepas Sambut Ketua PN Idi

Selasa, 14 Februari 2023 - 13:42 WIB

DPRD Kota Makassar Menerima Kunjungan Komisaris PT.Pelindo dan Regional Head 4 Pelindo

Jumat, 14 Juli 2023 - 22:57 WIB

Penutupan Indonesia City Expo (ICE) Apeksi 2023, Anjungan Losari dipadati pengunjung

Sabtu, 25 Maret 2023 - 19:28 WIB

Di Bulan Penuh Berkah Satgas Pamtas Yonif 645/Gardatama Yudha Laksanakan Patroli Gabungan

Sabtu, 11 Maret 2023 - 16:18 WIB

36 Jiwa Teridentifikasi Prajurit Kodam I/BB Bersama Tim SAR Terus Cari Korban Longsor Serasan

Kamis, 17 Agustus 2023 - 16:16 WIB

Warga Sanggeng Gerebek Kodam XVIII/Kasuari, Pangdam Ucapkan Terima Kasih

Jumat, 3 Maret 2023 - 15:43 WIB

Cegah Banjir TNI Polri Kota Pekalongan Bersama Masyarakat Bersihkan Sampah Dan Enceng Gondok

Berita Terbaru