Kasad Terima Delegasi Kontigen Garuda Unifil Tahun 2022

admin - Penulis Berita

Kamis, 16 Maret 2023 - 08:50 WIB

LINGKAR SULAWESI NEWS

JAKARTA – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman menerima Delegasi Kontigen Garuda United Nation Interim Force in Lebanon (Unifil) tahun 2022.

Yang baru saja selesai melaksanakan misi pemeliharaan perdamaian PBB di Lebanon Selatan selama satu tahun (24 Februari 2022 sampai 7 Maret 2023), Kamis (16/3/2023).

Delegasi Kontigen Garuda Unifil yang terdiri Komandan Kontingen Garuda Unifil Kolonel Inf Fikri Ferdian, S.Sos dan para Dansatgas Kontingen Garuda Unifil diantaranya Dansatgas FHQSU Kolonel Arh Andre Wira.

DCO Sector East Kolonel Inf Is Abdul Rasi, Dansatgas MPU Letkol Cpm Loedwik Malau Dansatgas FPC Letkol Inf Ginanjar Wahyutomo, Dansatgas MCOU Mayor Inf Afrizal Rakhman.

Dansatgas CIMIC Mayor Kav Nico Hermawan dan Satgas Hospital Level II Kapten CKM dr Yoyok Nike, diterima langsung Kasad di Mabesad, Jakarta.

Selain mengucapkan selamat datang kembali ke tanah air, Kasad juga menyampaikan terima kasih dan rasa bangga atas pengabdian Kontingen Garuda Unifil tahun 2022 yang telah mengharumkan nama Indonesia.

Selanjutnya, Kasad berharap agar penugasan yang telah dilaksanakan Kontingen Garuda Unifil dapat memberikan pengalaman baru dalam melanjutkan kedinasan dan kemajuan TNI AD di masa mendatang.

Kontigen Garuda Unifil Tahun 2022 berjumlah 1.088 prajurit TNI gabungan dengan mainbody Batalyon Infanteri 731/Kabaresi.

Kontingen Garuda melaksanakan tugas pemantauan terhadap pelaksanaan aktivitas di daerah perbatasan antara Lebanon Selatan dan Israel atau yang disebut blue line.

Selain menjaga perdamaian antara kedua belah pihak yang bertikai, Satgas Yonmek Indobatt juga melaksanakan tugas teritorial yang berinteraksi langsung dengan masyarakat sekitar.

Berita Terkait

Rombongan Tripika Kecamatan Panakkukang Safari Ramadhan Di Kelurahan Tamamaung
Satgas Pamtas RI- Malaysia Yonif 645Gardatama Yudha Terima Kunjungan Danbrigif 19 Khatulistiwa
Masyarakat Papua Rela Jalan Kaki Ke Pos Satgas Yonif 132/Bima Sakti Hanya Untuk Cukur Rambut
Kolaborasi BNPP Provinsi Jayapura dan Satgas Yonif 122/TS Tingkatkan Pengelolaan Lintas Batas Negara
Rakor Wali Kota Makassar Fungsikan Kontainer Makassar Recover Sebagai Pusat Operasi Pasar Murah Setiap Kelurahan
Bangun Komunikasi Anggota Satga TNI Manunggal Membangun Desa Reguler Ke 116 Silaturahmi Ke Balai Desa
TNI AL Raih Puluhan Medali di International Karate Championship 2023 Yogyakarta
Mengharukan : Satgas Mobile Raider 300 Siliwangi Beri Bantuan Nasi Bungkus Untuk Korban Kelaparan di Sinak
Tag :

Berita Terkait

Senin, 27 Maret 2023 - 19:38 WIB

Camat Ujung Pandang bersama Satpol PP Terus Berupaya Menjaga Pemandangan Anjungan Pantai Losari Terjaga

Sabtu, 29 April 2023 - 19:47 WIB

Camat Mamajang Menerima Kunjungan Tamu Peserta Hari Otonomi Daerah Di Lorong Wisata Houston Cendana Kelurahan Sambung Jawa

Kamis, 30 Maret 2023 - 00:00 WIB

Dukung Program Pemerintah Kota Makassar Gerakan Makassar Shalat Subuh Berjamaah Camat Mariso Hinggah Laskar Pelangi Turut Hadir 

Selasa, 10 Januari 2023 - 14:27 WIB

Tim Terpadu Provinsi Sul-Sel Segera Turun ke Wilayah Tambang Sungai Soso, Tambang Ditutup?

Jumat, 24 Maret 2023 - 09:56 WIB

Juliaman, Tekankan Pemuda Harus Mampu Menjadi Motivator Dalam Pembangunan

Rabu, 25 Januari 2023 - 15:50 WIB

Kota Makassar Siap Untuk Mengikuti Kota Sehat Healthy City di Kawasan Asean

Senin, 20 Februari 2023 - 14:02 WIB

Maksimalkan Program Sentuh Hati ke Warga Ini Pesan Lurah Barrang caddi.

Jumat, 5 Mei 2023 - 14:12 WIB

Jalin Sinergitas Prajurit Yonif 721/Mks Bersama Forkopimda Dan Masyarakat Karubaga Gelar Karya Bakti 

Berita Terbaru